Postingan

Video Motivasi

Video Motivasi

Artikel

HIKMAH  DIBALIK  PANDEMI  COVID-19 TERHADAP DUNIA PENDIDIKAN    Oleh: Ikhsan, S.Pd., M.Pd Email: ikhsan.libra75@gmail.com SMP Negeri 49 Makassar A. Latar Belakang Akhir-akhir ini berbagai negara di dunia, tengah dikejutkan dengan wabah suatu penyakit yang disebabkan oleh virus bernama corona atau lebih dikenal dengan istilah covid-19 (Corona Virus Diseases-19). Virus ini awalnya mulai berkembang di Wuhan, China. Wabah virus ini memang penularannya sangat cepat menyebar ke berbagai negara di dunia. Sehingga oleh World Health Organization (WHO), menyatakan wabah penyebaran virus covid-19 sebagai pandemi dunia saat ini. Sudah banyak orang di seluruh dunia yang terpapar dengan virus ini, bahkan menjadi korban kemudian meninggal dunia. Wabah virus ini telah memakan banyak korban seperti tercatat di negara Tiongkok, Italia, Spanyol dan negara besar lain di dunia. Penyebaran virus ini pun sulit dikenali, karena virus ini baru dapat dikenali sekitar 14 hari. Namun, orang yan

Info Terkini

Gambar
COVID-19 Penyakit coronavirus (COVID-19) adalah penyakit menular yang disebabkan oleh virus jenis baru yang belum perhan teridentifikasi pada manusia. Virus ini menyebabkan penyakit saluran pernapasan (seperti flu) dengan gejala seperti batuk, demam, dan pada kasus yang lebih serius, pneumonia. Anda dapat mencegahnya dengan mencuci tangan secara rutin dan menghindari menyentuh wajah. METODE PENYEBARAN Penyebaran utama coronavirus baru ini adalah melalui kontak dengan orang yang terinfeksi saat mereka batuk atau bersin, atau melalui kontak dengan tetesan air liur atau cairan/ lendir hidung orang yang terinfeksi.                                                              Covid-19 di Indonesia                                                               Covid-19 di Makassar   Foto: cover topik/dunia berlomba mencari vaksin virus corona dalam/Aristya Rahadian Krisabella Jakarta, CNBC Indonesia  -  Pemerintah AS mengumumkan obat yang diproduksi p

Struktur Organisasi

STRUKTUR ORGANISASI SMP NEGERI 49 MAKASSAR TAHUN PELAJARAN 2019/2020 NO NAMA   JABATAN JABATAN STRUKTURAL   1. Ikhsan, S.Pd., M.Pd. Kepala Sekolah Kepala Sekolah   2. M. Alwi, S.Pd., M.Pd. Guru Wakasek Kurikulum Koordinator PKG   3. Eka Putri Damayanti, S.Pd Guru Wakil Kurikulum   4. Mardiana, S.Pd., M.Pd. Guru Wakasek Kesiswaan Koordinator Piket   5. Nurmaya, S.Pd. Guru Wakil Kesiswaan   6. Hasnah L, S.Pd., MM Guru Wakasek Sapras Kepala Perpustakaan   7. Ummi Salamah, S.Pdi. Staf TU Wakil Sapras   8. Sri Sahruni, S.Pd. Guru Pengelola Perpustakaan   9. Riska Kamal, S.Pd. Guru Wali Kelas VII-1 10. Eka Putri Damayanti, S.Pd Guru Wali Kelas VII-2 11. Nursyamsi Hamuddin, S.Pd. Guru Wali Kelas VII-3 1

KBM

Kegiatan Belajar Mengajar (KBM)           Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) di SMP Negeri 49 Makassar berjalan dengan aman dan tertib sesuai dengan pembagian tugas masing-masing guru mata pelajaran. KBM di  sekolah tersebut berjalan sesuai dengan kurikulum 2013 yg dicanangkan oleh pemerintah pusat dalam hal ini Kementerian Pendidikan Nasional. KBM di SMP Negeri 49 Makassar menganut sistem belajar sehari penuh atau Full Day Scholl dengan lima hari belajar, yaitu dimulai dari pukul 07.15 sampai pukul 14.20.              Adapun mata pelajaran yang diajarkan di sekolah tersebut adalah sebagai berikut: 1.  Pendidikan Agama (Islam dan Kristen)             Pendidikan Agama Islam  diperuntukkan  bagi yang menganut agama islam  dimaksudkan untuk peningkatan potensi spiritual dan membentuk peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia. Akhlak mulia mencakup etika, budi pekerti, dan moral sebagai perwujudan dari pendidikan a

PPDB

Gambar
INFO PPDB  PPDB tahun ajaran 2020/2021 akan mengalami skema perubahan dalam tata cara pendaftaran, tidak seperti tahun sebelumnya. Skema perubahan tersebut terjadi  karena adanya dampak dari Covid-19. Sementara itu, Jadwal Pelaksanaan PPDB 2020/2021 saat ini masih belum bisa dipastikan karena masih menunggu Juknis dari Dinas Pendidikan Kota Makassar Bismillahirrahmanirrahim... Segera dibuka pendaftaran di SMP Negeri 49 Makassar๐Ÿ™๐Ÿ™Œ Jangan lupa yah jadi pendaftar pertama disekolah andalan kamu๐Ÿค—๐Ÿ˜‰ ๐Ÿ‘‰CP*: ☎ Ikhsan, S.Pd, M.Pd 0813-4204-4955 (Call, WA & SMS) ☎ M. Alwi, S. Pd., M.Pd 0895-3468-54056 (Call and WA) ☎️ Junaera, S.Pd.I 0895-3468-5406 (Call, SMS, and WA) ☎ Eka Putri Damayanti, S.Pd @eka5764 0822-7138-3072(Call , SMS, and WA) ☎ Muhammad Yusuf M, S.Pd., S.Sn 0899-2404-620 (Call , SMS, and WA) ☎️ Tajuddin, S.Pd @tajud_din 0823-4718-2832 (Call , SMS, and WA) Akun Resmi SMPN 49 Makassar ๐Ÿ‘‡๐Ÿผ : INSTAGRAM https://instagram.com/forty_nineschool?i

Ekstrakurikuler

  Kegiatan Ekstrakurikuler  (Pengembangan Di ri )         Kegiatan Ekstrakurikuler/Pengembangan diri adalah kegiatan yang bertujuan memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk mengembangkan dan mengekspresikan diri sesuai dengan kebutuhan, bakat, minat, setiap peserta didik sesuai dengan kondisi sekolah. Kegiatan pengembangan diri dibawah bimbingan konselor, guru, atau tenaga kependidikan yang dapat dilakukan dalam bentuk kegiatan ekstrakurikuler. Kegiatan pengembangan diri dapat dilakukan antara lain melalui kegiatan pelayanan konseling yang berkenaan dengan masalah diri pribadi dan kehidupan sosial, belajar, dan pengembangan karier peserta didik serta kegiatan ekstrakurikuler, seperti kepramukaan, kepemimpinan, kelompok seni-budaya, kelompok tim olahraga, dan kelompok ilmiah remaja.       Pengembangan diri  adalah merupakan pelayanan bantuan untuk peserta didik baik individu maupun kelompok agar berkembang secara optimal dalam hubungan pribadi, sosial, belajar, dan karir

Profil Sekolah

SMP NEGERI 49 MAKASSAR ALAMAT:  Jl.  Syech Yusuf Katangka__ Kel. Minasa Upa__ Kec. Rappocini__ Kota Makassar__   Kode Pos 90221__ Telp. 0 411-884267__ E-mail: smpn49m akassar @gmail.com __ NPSN : 69988073       SMP Negeri 49 Makassar berdiri pada Tanggal 02 Mei 2019 dengan luas lahan 1.144 m 2  yang terletak di Jl. Syech Yusuf Makassar Kec. Rappocini. Karena letaknya dipinggir jalan poros sehingga mudah dijangkau dengan alat transportasi. SMP Negeri 49 Makassar terdiri dari 5   rombongan belajar  untuk tingkatan kelas VII, Sentara kelas VIII dan IX belum ada karena sekolah ini baru saja didirikan.   a.  Data Peserta didik TAHUN PELAJARAN L/P KELAS JUMLAH 7 8 9 2019/2020 Laki-laki 83 - -     83 Perempuan 97 - -     97 L/P    180 - -    180 b.  Data Guru TAHUN PELAJARAN 2019/2020 GURU STATUS KEPEGAWAIAN L P L/P KUALIFIKASI AKADEMIK S1 S2 PNS 2 3 5 1 4 NON PNS 2 10 12 12